Sabtu, 25 Juni 2016

Perbedaan Hidayah dan Hadiah

Perbedaan hidayah dan hadiah.

Nahhh teman-teman sebenarnya udah tau dong yaa perbedaannya apa.
Hadiah. Hadiah merupakan sesuatu yang di berikan orang lain kepada kita secara langsung sampai kekita tanpa kita minta dan tanpa harus mengeluarkan apapun untuk mendapatkannya.
Sementara hidayah, hidayah adalah suatu hadiah dari Allah SWT yang "mesti" kita jemput agar selalu dekat dan dapat kita raih demi mengapai kebahagian dunia dan akhirat, yang membutuhkan perjuangan disertai do'a.
Nahh kalo ada teman-teman yang masih bilang "ntar aja hijrah nya, nunggu hidayah" lahh hidayah kan kita yang jemput, bukan hadiah yang mesti diantarin langsung ke kamu.

Sooo. Tunggu apa lagi, yukk mulai menjemput hidayah kita masing-masing selagi masih diberi nikmat usia, nikmat nafas, nikmat sehat dan segala nikmat lainnya oleh Allah SWT. Jangan siasiakan waktumu. Karna 60tahun kau hidup di dunia setara dengan 1000tahun di akhirat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar